SolCard! Kartu VISA dan Mastercard Crypto di Ekositem Solana

Nesia Putri

Your file is ready to Download

SolCard Wallet Projek baru di Ekosistem Solana

Solana dengan Tiker symbol $SOL merupakan salah satu crypto yang saat ini sedang trending, terlepas dari kasus FTX. Sol saat ini terus berkembang dengan banyaknya developer yang membuat projek di jaringan SOL, salah satunya adalah SolCard.

SolCard merupakan Wallet Crypto/Dompet crypto yang berdiri di jaringan Solana. Bisa dibilang kartu VISA dan Mastercard Crypto tapi versi SOLANA.

Solana Debit Card Wallet Projek baru di Ekosistem Solana

Apa itu Solcard ?

SolCard adalah projek Crypto Card/Kartu Criypto yang dibangun diatas jaringan Solana dengan tujuan menghadirkan revolusi dalam dunia berbelanja (Revolutionizing the shopping experience).

Dengan kartu SOL ini kamu bisa berbelanja Online dengan menggunakan Crypto SOL yang akan segara  terhubung di berbagai merchant di seluruh dunia seperti Spotify, Android, Apple, Meta, Amazon, Klarna,  Twitch.

Keunggulan Menggunakan SolCard

  1. No annual fee 
  2. No KYC required 
  3. Refund anytime
  4. Top-up seamlessly dengan biaya 5%
  5. Min 0.5 SOL top-up
  6. Konversi otomatis, kamu bisa konversi solmu ke USD dengan mudah dalam hitungan detik.
  7. Bisa buat lebih dari satu Debit Card Solana tanpa KYC dengan satu akun
  8. Mendukung kartu VISA dan Mastercard

Biaya Layanan SolCard

  1. Biaya Top-up - 5% 
  2. Biaya Pengembalian Dana - 5% 
  3. Biaya Transaksi Luar Negeri - 1,5%
  4. Biaya Pembelian/transaksi - $0,5

Limit SolCard

Karena batasan peraturan, SolCard mengizinkan batas maksimum isi ulang sebesar $10.000 per bulan. Jika ingin meningkatkan batas ini, maka pengguna disarankan untuk melakukan KYC

Apa Solcard Memiliki Token

Ya, SolCard sepenuhnya didukung oleh tokennya dengan simbol $SOLC. Token SOLC ini memiliki sistem deflasi dengan mekanisme setiap 50% pendapatan SOLC yang dihasilkan akan di bakar/Burn, sedangkan 25% kembali ke RevShare dan sisanya masuk ke dompet Treasury.

Drag the mouse down a bit, and wait for about 15 seconds!
Well done! your link allmost ready.

Link it's ready | scrool down

Posting Komentar

Author Badge adalah sebuah lencana penghargaan yang diberikan kepada kontributor inpodia.com:
Expert Author — Top Kontributor, hanya beberapa Author terpilih yang dapat memilki Badge ini.
Specialist Author — Kontributor profesional dan kompeten
Trusted Author — Kontributor terpercaya dan kredible
Verified Author — Kontributor terverifikasi.
New Author — Kontributor beginner
Author Badge akan otomatis didapatkan ketika kontributor/author sudah menyelesesaikan kriteria diatas.